Kopi ibarat nafas yang tak dapat dipisahkan dari kehidupan masyarakat Aceh, tradisi ini sudah turun menurun sejak zaman kesultanan Aceh. Seiiring berkembangnya waktu aceh juga adalah salah satu daerah produsen kopi kelas dunia sejak zaman kolonial Belanda. Ada dua daerah sentra produksi kopi di Aceh yaitu Ulee kareng dan Gayo. Kopi ulee kareng termasuk…
Beberapa daerah di Indonesia memiliki banyak keanekaragaman seperti adat dan budaya. Maksud dari artikel disini saya ingin memperkenalkan pakaian adat pria khas Bali yang dinamakan udeng. Mengapa pakaian adat pria di Bali selalu memakai udeng di kepalanya? Masyarakat Bali mempercayai bahwa pakaian adat udeng pria ini memiliki simbol ketuhanan orang Bali yang menyatukan Tri…
Bagi kalangan masyarakat Jawa Barat, khusus nya orang sunda, sudah tidak asing langsing lagi ketika mendengar pakaian atau baju pangsi. Ya Pangsi sendiri adalah pakaian khas dari sunda yang biasa dipakai oleh seorang laki-laki dari zaman nenek moyang orang sunda tersebut. Pangsi juga tidak bukan sekedar baju, hiasan atau penutup tubuh manusia, tapi pangsi…
Dalam adat Batak ada mahkota yang menghiasi kepala yang di sebut sortali. Sortali merupakan sejenis ikat kepala yang berasal dari kebudayaan Batak Toba, Batak sendiri terbagi menjadi enam yaitu,Toba, Karo, Mandailing, Pakpak, Simalungun, dan Angkora. Sortali sendiri terbuat dari tembaga sepu emas terbungkus kain merah yang di ikat di kepala. Dahulu kala sortali kerap…
Bali merupakan salah satu daerah di Indonesia yang sangat kental akan kebudaayan dan adat istiadatnya. Di sana terdapat beberapa alat musik tradisional yg salah satunya adalah genggong, Genggong merupakan alat musik yang terbuat dari bambu, pelepah enau, kayu, atau logam. Di bali sendiri Alat musik ini masih sering dimainkan pada saat acara-acara hiburan, seperti acara pernikahan adat maupun saat pertunjukan seni tari. Genggong…
Desa Pulosari, Kecamatan Kalapanunggal, Kabupaten Sukabumi, Provinsi Jawa Barat pada hari Sabtu, 08 September 2019 melakukan upacara adat Seren Taun. Seren Tahun merupakan upacara syukuran masyarakat Sunda, kepada Tuhan Yang Maha Kuasa atas hasil bumi pada setip tahunnya. Tujuan dan harapan dilakukannya upacara adat tersebut yaitu untuk dilancarkan musim tanam mendatang dikala menghadapi panen…
Upacara Kasada adalah hari raya adat Suku Tengger yang digelar setiap hari ke-14 di bulan Kasada dalam penanggalan jawa. Dalam Upacara Kasada, Suku Tengger melempar aneka sesajen berupa sayuran, buah-buahan, hasil ternak bahkan uang ke kawah Gunung Bromo. Upacara Kasada dilakukan Suku Tengger sebagai rasa syukur atas hasil ternak dan pertanian yang melimpah, memohon…
Masyarakat Yogyakarta tentunya sudah mengenal sekali dengan istilah “Grebeg”. Grebeg merupakan puncak acara yang terdapat pada saat acara peringatan maulud / kelahiran Nabi Muhammad SAW. Atau biasanya di kenal dengan nama Sekaten. Acara tersebut termasuk ke dalam acara yang di selenggarakan oleh pihak Keraton. Dan hampir semua orang Yogyakarta tentunya sudah tidak asing dengan…
Ruwatan bumi adalah sebuah tradisi upacara adat masyarakat sebagai ungkapan rasa syukur terhadap Tuhan Yang Maha Esa atas hasil panen pertanian yang melimpah juga sebagai upacara penolak bala sekaligus penghormatan terhadap nenek moyang yang berjasa untuk suatu daerah tersebut. Ruwatan sendiri berasal dari kata “ruwat” atau dalam bahasa sunda “ngaruwat” yang artinya merawat atau menjaga sedangkan…
Reog salah satu bukti budaya daerah di Indonesia yang masih sangat kental dengan hal-hal yang berbau mistik dan ilmu kebatinan yang kuat. Dalam pertunjukan Reog ditampilkan topeng berbentuk kepala singa yang dikenal sebagai “Singa Barong”, raja hutan, yang menjadi simbol untuk Kertabumi, dan diatasnya ditancapkan bulu-bulu merak hingga menyerupai kipas raksasa yang menyimbolkan pengaruh…